Tandon air fiber adalah salah satu produk kerajinan fiberglass yang berfungsi sebagai tempat menampung cadangan air bersih. Sama seperti jenis tangki air lainnya, seperti tangki plastik atau tangki stainless steel.
Tandon air ini menggunakan materila fiberglass yang dibentuk dengan desain tertentu. Tangki air fiberglass ini ada yang berbentuk kotak atau disebut dengan tangki panel fiber, dan ada juga yang berbentuk bulat atau silinder.
Sebagai mana kita ketahui bahwa air adalah salah satu element penting dalam kehidupan manusia. Air merupakan sumber kehidupan, karena dengan air itu kita bisa melakukan aktifitas dan membantu aktifitas lainnya.
Apa itu Tandon Air Fiberglass
Jika merujuk pada pengertian yang disajikan wikipedia FRP (Fibreglass Reinforced Plastics, dikenal sebagai GRP, atau Glass Reinforced Plastics) adalah material komposit modern digunakan pada konstruksi dengan ukuran kurang dari satu meter hingga 20 meter.
Fungsi utama dari tandon air fiber ini adalah untuk menampung air sebagai cadangan, air ketersediaan air selalu terjaga. Karena tanpa penampungan air tersebut ketersediaan air untuk menjunjang aktifitas akan sangat sulit.
Pembuatan tangki air fiber ini menggunakan teknik lay up. Ini lah yang membuat tangki air ini memiliki banyak bentuk bahkan dengan berbagai ukuran. Karena bahan fiberglass memiliki fleksibilitas yang baik dengan ketahanan yang kuat.
Keunggulan Tangki Air Panel Fiberglass
Ada banyak faktor keunggulan yang dapat anda pertimbangan ketika akan menggunakan tandon air fiber ini. Keunggulan tersebut bahkan tidak akan anda dapatkan pada jenis tangki plastik ataupun tangki air stainless steel.
Kami berpengalaman dalam mengerjakan berbagai proyek pembuatan tangki panel fiber di berbagai tempat di Indonesia. Kami yakin dengan pengalaman lebih dari 15 tahun, tangki panel Jasa Fiberglass memiliki daya saing yang baik.
- Roof tank ini dirancang untuk menampung air dalam jumlah besar.
- Tangki FRP memiliki ketahan yang kuat.
- Tandon air fiber yang memiliki sifat anti karat.
- Ground tank dengan bahan resin fiber tebal.
- Pembuatan tangki air panel dengan tepat waktu.